Jumat, 10 November 2017

Spesifikasi & Harga HP DeskJet Ink Advantage 3700 November 2017

Spesifikasi & Harga HP DeskJet Ink Advantage 3700 November 2017 - HP DeskJet 3700 adalah salah satu printer pabrikan HP yang dirilis pada tahun 2016 silam yang mempunyai spesifikasi yang mumpuni, karena printer ini telah menggunakan teknologi terkini selain itu Printer Multifungsi ini bisa menjadi salah satu printer andalan untuk semua pekerjaan yang bisa dilakukan karena seperti diketahui jika Printer HP 3700 selain bisa mencetak, printer ini pun bisa scan dan copy dengan kecepatan yang sangat bagus.

HP DeskJet Ink Advantage 3700 termasuk pada keluarga printer All in One yang telah menggunakan teknologi terkini sehingga tidak heran apabila Printer ini saat tahun 2016 silam dalam acara rilisnya langsung diminati oleh publik Indonesia, apalagi untuk harga jualnya saat itu lumayan terjangkau. Printer ini didesain mempunyai penyimpanan kertas yang besar dan daya cetak yang bagus dan juga kelebihan printer harga Rp1 jutaan ini adalah penggunaan tinta yang awet

Spesifikasi HP DeskJet Ink Advantage 3700


Printer HP 3700 adalah generasi baru printer Multifungsi yang mempunyai segudang kelebihan ketimbang printer terdahulunya, Printer yang menggunakan sistem Inkjet dengan lebar hanya 40.3 cm, membuat penampilan Printer yang dikenal dengan sebutan Deskjet siri 3700 All-in-One ini semakin elegan dan sangat indah ditempatkan ditempat kerja.

Berat printer ini hanya seberat 2.33 kg, selanjutnya untuk masalah mencetak printer ini sangat bagus mempunyai kecepatan 8 ppm untuk mencetak hitam dan kecepatan 5.5 ppm untuk dokumen berwarna. Dengan menggunakan teknologi inkjet termal HP membuat printer ini awet dalam penggunaan tinta.

16908910_HP DeskJet 3700
16908910_HP DeskJet 3700


Selain itu salah satu yang unik dari printer ini adalah sudah support jaringan Wireles dan wifi sehingga ketika anda ingin mencetak dokumen tidak harus membuka komputer dan laptop karena bisa mencetak melalui smartphone dan gadget.

Selain itu, Printer HP 2700 bisa melakukan pencetakan melalui PrintBot yang bisa didapatkan sebelumnya dengan menginstall aplikasinya di playstore. Untuk pencetakan printer ini dalam satu bulannya bisa mencetak 480 cetakan untuk hitam dan 150 lebih untuk mencetak warna.

Harga HP DeskJet Ink Advantage 3700


Harga Baru HP DeskJet Ink Advantage 3700: Rp1.100.000 - Rp1.150.000
Harga Bekas HP DeskJet Ink Advantage 3700: Rp700.000 - Rp800.000

Itulah pembahasan kami tentang HP DeskJet Ink Advantage 3700 baik dari spesifikasi dan harga terbaru di bulan November 2017, semoga artikel yang kami bahas pada postingan kali ini bisa bermanfaat untuk anda semua dan menjadi referensi terbaik.

Related Posts

Spesifikasi & Harga HP DeskJet Ink Advantage 3700 November 2017
4/ 5
Oleh